NasionalTeknologiTni Polri

Sekilas Kenali Kapal Ex Fregat KRI Ahmad Yani (351)

×

Sekilas Kenali Kapal Ex Fregat KRI Ahmad Yani (351)

Sebarkan artikel ini

Dirgahayu ke-80 TNI

KRI Ahmad Yani milik Angkatan Laut Indonesia

Beritamerdeka.co.id – KRI Ahmad Yani (351), ex Fregate AL Belanda kelas Van Speijk HNLMS Tjerk Hiddes (F804) dibeli oleh Angkatan Laut Indonesia.

Kapal ex Fregate milik AL Belanda tersebut dibeli oleh Angkatan Laut Indonesia pada 11 Februari 1986 memiliki nomor lambung 351.

Advertisement
Scroll untuk membaca

KRI Ahmad Yani setelah dimiliki Angkatan Laut Indonesia, mulai beroperasi pada 31 oktober 1986, nemun memiliki masalah terkait Rudal Seacat.

Kodim 0712/Tegal Gelar Upacara HUT ke-80 TNI, Teguhkan Komitmen Demi Indonesia Maju

Dampak KRI Ahmad Yani bermasalah dengan Rudal kapal Seacat yang tidak dapat dioperasikan dimana dilaporkan bahwa masalah propulsi berdampak buruk pada ketersediaan kapal kelas tersebut.

Oleh karena itu, Peluncur Seacat digantikan oleh dua peluncur kembar Simbad untuk rudal antipesawat Mistral, tidak cukup hanya disitu, Ahmad Yani juga digantikan mesinnya dengan dua mesin diesel Caterpillar 3616 berkekuatan 109 megawatt (14,617 shp) dengan kecepatan maksimal 24 knot.

Saat AL Indonesia memensiunkan Rudal Harpoon dari persediaannya, Ahmad Yani dipersenjatai kembali dengan Rudal C-802 dari Tiongkok dan juga dilengkapi dengan 1 Pesawat NBO-105C.

TNI AU Bangun Pusat Pelatihan dan Simulasi Pesawat Rafale

TNI atau Tentara Nasional Indonesia kini telah beranjak pada usianya yang ke 80 tahun bersamaan dengan kemerdekaan Republik Indonesia yang resmi dideklarasikan pada tahun 1945.

Usia yang cukup matang dalam mengisi kemerdekaan yang telah dicapai para founding father yang wajib dilanjutkan generasi penerus untuk mempertahankannya.

Kedaulatan sebuah negara mutlak harus dipertahankan oleh seluruh unsur masyarakat Indonesia yang salah satunya menguatkan sinergitas rakyat dan TNI sebagai satu kesatuan tak terpisahkan. Dirgahayu ke-80 TNI. (Anis Yahya / War Archives)